Calon Presiden Prabowo Subianto Disambut Histeris Warga Banten Lama Saat Tiba di Benteng Speelwijk

Avatar photo

- Pewarta

Senin, 4 Desember 2023 - 09:56 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Calon Presiden Koalisi Indonesia Maju Prabowo Subianto didoakan jadi Presiden 2024 usai melakukan Ziarah ke Makam Sultan Maulana Hasanuddin, Serang, Banten. (Dok. Tim Media Prabowo Subianto)

Calon Presiden Koalisi Indonesia Maju Prabowo Subianto didoakan jadi Presiden 2024 usai melakukan Ziarah ke Makam Sultan Maulana Hasanuddin, Serang, Banten. (Dok. Tim Media Prabowo Subianto)

HAIINDONESIA.COM – Calon presiden nomor urut 2 Prabowo Subianto tiba dengan Helikopter di Benteng Speelwijk, Minggu, (3/12/2023).

Yuks, dukung promosi kota/kabupaten Anda di media online ini dengan bikin konten artikel dan cerita seputar sejarah, asal-usul kota, tempat wisata, kuliner tradisional, dan hal menarik lainnya. Kirim lewat WA Center: 087815557788.

Prabowo tiba sekitar pukul 10.00 Wib. Turun dari Helikopter Prabowo langsung disambut antusias warga Banten Lama.

Juga para relawan hingga para jawara dan pendekar dari Banten yang sedari tadi menunggunya.

“Prabowo Presiden, Prabowo Presiden,” teriak para simpatisan.

Sambutan ini berlangsung hingga perjalanan menuju Mesjid Agung Banten Lama.

Lihat juga konten video, di sini:  Calon Presiden Prabowo Subianto Salut dengan Rakyat Banten, Sebut yang Tak Mungkin jadi Mungkin

Di setiap perjalanan Prabowo pun disambut teriakan dan ketika tiba di Mesjid Prabowo disambut para peziarah.

“Prabowo-Gibran satu putaran, Prabowo gemoy,” teriak para peziarah.

Prabowo pun menyambut teriakan mereka dengan berdiri di atas mobil dan melambaikan tangannya, sekali-sekali Prabowo mengulurkan tangannya berjabat tangan.

Lihat juga konten video, di sini: Prabowo Subianto Didoakan jadi Presiden oleh Warga Saat Ziarah ke Makam Sultan Maulana Hasanudin

Prabowo sendiri dijadwalkan akan berziarah ke makam Sultan Hasanuddin Banten di kawasan Mesjid Agung Banten Lama.

Selanjutnya berziarah ke makam KH Abuya Dimyati dan akan bersilaturahmi doa bersama dengan 2000 Kiai se-Banten di Warung Gunung, Lebak.***

Berita Terkait

Kepastian Waktu Pertemuan Megawati Soekarnoputri dengan Presiden Prabowo Subianto Masih Belum Jelas
Bukan Sikap Oposisi, PDIP Ungkap Sikapnya Terkait Hubungannya dengan Pemerintahan Prabowo Subianto
Puan Maharani Tanggapi Isu Pergantian Sekjen PDI Perjuangan, Usai Hasto Kristiyanto Tersangka KPK
Djarot Saiful Hidayat Ungkap Alasan PDI PerjuanganTak Undang Presiden Prabowo Subianto di Acara HUT
Jenderal TNI (Purn) Dudung Abdurachman Mendapat Dukungan Sebagai Calon Ketua Umum PPP
Heri Gunawan dari Gerindra dan Satori dari NasDem Diperiksa di Kantor Komisi Pemberantasan Korupsi
Gerindra Tanggapi Pernyataan Mantan Menko Polhukam Mahfud MD Soal Wacana Koruptor Tobat
Hasto Kristiyanto Jadi Tersangka, Ini Pesan Mantan Presiden Jokowi kepada Sekretaris Jenderal PDIP Itu
Jasasiaranpers.com dan media online ini mendukung program manajemen reputasi melalui publikasi press release untuk institusi, organisasi dan merek/brand produk. Manajemen reputasi juga penting bagi kalangan birokrat, politisi, pengusaha, selebriti dan tokoh publik.

Berita Terkait

Selasa, 14 Januari 2025 - 06:40 WIB

Kepastian Waktu Pertemuan Megawati Soekarnoputri dengan Presiden Prabowo Subianto Masih Belum Jelas

Sabtu, 11 Januari 2025 - 13:54 WIB

Puan Maharani Tanggapi Isu Pergantian Sekjen PDI Perjuangan, Usai Hasto Kristiyanto Tersangka KPK

Jumat, 10 Januari 2025 - 13:48 WIB

Djarot Saiful Hidayat Ungkap Alasan PDI PerjuanganTak Undang Presiden Prabowo Subianto di Acara HUT

Selasa, 7 Januari 2025 - 15:31 WIB

Jenderal TNI (Purn) Dudung Abdurachman Mendapat Dukungan Sebagai Calon Ketua Umum PPP

Sabtu, 28 Desember 2024 - 15:25 WIB

Heri Gunawan dari Gerindra dan Satori dari NasDem Diperiksa di Kantor Komisi Pemberantasan Korupsi

Sabtu, 28 Desember 2024 - 11:21 WIB

Gerindra Tanggapi Pernyataan Mantan Menko Polhukam Mahfud MD Soal Wacana Koruptor Tobat

Kamis, 26 Desember 2024 - 11:31 WIB

Hasto Kristiyanto Jadi Tersangka, Ini Pesan Mantan Presiden Jokowi kepada Sekretaris Jenderal PDIP Itu

Rabu, 25 Desember 2024 - 08:06 WIB

PDIP Sampaikan Kritik Tajam Terkait Penetapan Sekjen PDIP Hasto Kristiyanto Sebagai Tersangka

Berita Terbaru